Panaskan minyak, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum, tambahkan semua bumbu rempah, rempah kayu.
Masukkan cabai merah giling, aduk-aduk. Masukkan tomat yang sudah dipotong, aduk.
Tambahkan ayam, aduk sampai berubah warna. Tambahkan bumbu kari, tambahkan garam dan gula, aduk. Tuangkan santan. Masak sampai matang dan bumbu meresap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar