pasti sudah gak sabar lagi kan mau coba masakan yang satu inikan baiklah bagi yang mau nyobain masakan Bebek Panggang Kari Merah ini simak baik-baik ya jangan sampai ada yang gak kebaca ya:)
Resep Masakan Bebek Panggang Kari Merah
Resep Bebek Panggang |
Bahan :
- 1 ekor bebek
- 3 sdm air asam jawa
- 3 sdm minyak untuk menumis
- 3 lembar daun jeruk purut
- 500 ml santan
- 1 buah tomat, potong dadu
- 200 gram nanas, potong-potong
- 2 buah cabai merah, iris serong
- 1 sdm kecap ikan
- 1 sdm kecap asin
- 1 sdm gula pasir
- 2 sdm gula merah
- penyedap jika suka
- 10 buah cabai merah
- 1 sdm ketumbar, sangrai
- 2 butir kapulaga, sangrai
- 1 sdt merica hitam, sangrai
- 1 sdt garam
- 2 cm lengkuas, iris tipis
- 1 batang serai, ambil bagian yang putih, iris tipis
- 1 sdt kulit jeruk purut, parut
- 4 buah akar daun ketumbar, cincang
- 6 butir bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 sdt terasi, bakar
- 10 buah cabai rawit merah
- Lumuri bebek dengan air asam, diamkan selama 15 menit. bilas dengan air, potong-potong, sisishkan.
- Panaskan minyak, tumis bumbu kari dan daun jeruk sampai harum. Tuang santan, aduk sampai mendidih. Masukkan daging bebek, kecilkan api masak sampai kuah meresap dan matang.
- Tambahkan tomat dan nanas. Beri kecap ikan, kecap asin gula pasir, gula merah, dan penyedap jika suka. Aduk rata, angkat.
0 komentar:
Posting Komentar